Artikel Terbaru :

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis

Jumat, April 15, 2011 | komentar (2)

Daftar Isi merupakan perwakilan judul dari seluruh halaman. Daftar Isi biasanya digunakan pada buku, skripsi dan lain-lainnya. Bagaimana kalau Daftar Isi ini digunakan di Blog? Pasti Daftar Isi ini akan bermanfaat sekali, karena di dalam Daftar Isi tersebut akan memuat seluruh Judul Postingan yang ada di Blog tersebut. Dan akan memudahkan pengunjung blog mencari apa yang mereka inginkan.

Untuk contoh Daftar Isi yang telah terpasang di Blog, seperti gambar dibawah ini, untuk melihat lebih jelasnya lagi bisa di Klik Disini
Daftar Isi yang saya pakai merupakan hasil dari blogwallking dan script tersebut mungkin milik dari webnya abu-farhan.com. Script Daftar Isi ini sangat menarik dan bagus sekali, Script ini telah mengurutkan Daftar Isi menurut Label dan langsung mengurutkan isinya sesuai dengan Alfabeth, selain itu juga apabila ada postingan terbaru, script ini akan memberi tanda New!! di sebelah judul postingan baru tersebut.

Apabila anda tertarik untuk membuat Daftar Isi Otomatis ini, silahkan copy dan paste script dibawah ini sesuai dengan keinginan anda.
<center><img height="73px" src="http://i646.photobucket.com/albums/uu183/seruyan/KhairulBlog.jpg" width="73px" /></center><center><script src="http://arulsite.googlecode.com/files/daftarisiotomatis.js"> </script><script src="http://bangarulsite.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"> </script></center>
Untuk memasang Daftar Isi di Laman Blog, ikuti langkah dibawah ini :
  1. Login ke Blogger.
  2. Pilih Postingan, pilih Edit Pages, lalu pilih New Page.
  3. Copy dan Paste kode Script diatas tadi kedalam kotak postingan.
  4. Klik Pertinjau untuk melihat hasil dari kerja kita.
  5. Setelah sesuai dengan apa yang kita harapkan klik Terbitkan Entri
  6. Selamat sekarang Blog Anda telah terpasang Daftar Isinya.
Keterangan :
Dalam Kode Script diatas terdapat Link, silahkan ganti Link 'http://bangarulsite.blogspot.com' tersebut dengan Alamat Blog Anda. Selamat Mencoba.
Share this article :
Artikel tentang Cara Membuat Daftar Isi Otomatis. diposting oleh Khairul pada hari Jumat, April 15, 2011.Tak lengkap rasanya jika kunjungan anda di pehu.web.id. ini tanpa meninggalkan sedikit jejak. Semoga artikel Cara Membuat Daftar Isi Otomatis ini bermanfaat. Terimakasih...

Get free daily email updates!

Follow us!

2 KOMENTAR

4 Mei 2011 pukul 00.58

ini dia yang saya cari makasih bos,langsung di pasang nih

di coba agan... sukses deh

TULIS KOMENTAR DI BAWAH INI

Terima kasih atas kunjungannya. Bahagia rasanya jika Anda berkenan meninggalkan sedikit jejak disini. But No Spam, No Porn....OK Bro!!!

 
Template dimodifikasi oleh pehu.web.id
Copyright © 2013. | Powered by Blogger